Assalamualaikum Wr.Wb | Selamat Datang di Blog MAN 1 Lampung Tengah Selamat membaca | Semoga bermanfaat ....

Senin, 21 Mei 2018

PARA PESILAT MAN 1 LAMPUNG TENGAH MENDAPATKAN TOTAL 14 MEDALI DIKEJUARAAN TINGKAT NASIONAL



Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 1 lampungTengah telah mengikuti kegiatan lomba pencak silat tingkat nasional yang digelar di kota Metro. Perlombaan tersebut berlangsung selama 3 hari yaitu dari tanggal 27 - 29 maret 2018. Perlombaan tersebut hampir diikuti seluruh wilayah Indonesia diantaranya Sumatra selatan, jawa timur,lampung, Jogjakarta, dll. Perlombaan tersebut memiliki beberapa cabang diantaranya SD, SMP, SMA dan UMUM. 

Perlombaan tersebut sangatlah meriah dikarenakan antusias dari pada peserta lomba sangat lah bersemangat apalagi dari perwakilan Madrasah AliyahNegeri (MAN) 1 lampung tengah. Perolehan medali yang dimenangkan oleh Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 1 lampung tengah cukup memuaskan dikarenakan mereka seluruh yang dikirim oleh madrasah aliyahnegeri 1 lampung tengah mendapatkan medali atau juara, dimulai dari medali perunggu sampai medali perak.
 
Siswa dan siswi yang mendapatkan medali diantaranya adalah M. Tri Rizki Al-Kautsar, Setiawan, Sandi Setiawan, Elda Aqilusrotin dan Septi Kurnia Utami mendapatkan mendali perunggu. Lalu, Apriyandi dan Fitriyani mendapatkan Medali Perak. Dan yang terakhir adalah Sindiana Pratiwi, Putri Agustina dan Novita Saputri mendapatkan Medali Emas. Pak wiratno selaku kepala Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 1 Lampung Tengah dan beserta dewan guru sangatlah bangga atas prestasi yang diraih oleh siswa dan siswi MAN 1 Lampung Tengah 

Tetapi jangan terlalu bangga oleh karena itu harus lebih ditingkatkan prestasinya baik ditingkat nasional, provinsi ataupun kabupaten.


Share:
Location: Lampung Tengah Kabupaten Lampung Tengah, Lampung, Indonesia

Waktu dan Tanggal

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *

Statistik Pengunjung

Labels